Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Emanuele Calaio, Wasit Jadi Pemain Ekstra Juventus

By Vessy Dwirika Frizona - Selasa, 9 Oktober 2012 | 14:02 WIB
Emanuele Calaio (Getty Images)

1 untuk kemenangan I Bianconeri.

Keputusan Mazzoleni yang dianggap merugikan timnya dan lebih menguntungkan Juventus. Menurutnya, Siena seharusnya mendapat penalti ketika ia dijatuhkan Giorgio Chiellini di kotak terlarang.

"Ini adalah satu hal berbeda untuk bermain melawan Juventus ketika itu 11 lawan 11. Tapi, hal lain adalah ketika mereka memiliki seorang pemain ekstra (wasit). Ada penalti yang seharusnya jelas diberikan pada saya, Giorgio Chiellini menjegal saya dari belakang, itu terlihat jelas," ungkap Calaio, seperti dikutip Radio Marte.

"Kekalahan dari Juventus sangat menyakitkan. Kami tidak mampu mencetak gol dan kemudian mereka menghukum kami. Kami bermain melawan tim yang hebat, ditambah mereka juga memiliki beberapa bantuan dari wasit. Jadi ya, sedih dan kecewa itu pasti," ucapnya.