Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Terakhir, jika sudah selesai makan, letakkan sumpit di atas mangkuk.
3. Korea
Biasanya sumpit dan sendok digunakan bersamaan dalam adat makan Korea.
Pertama, pastikan orang tertua di meja makan mengangkat sumpit dan sendok terlebih dahulu, kemudian diikuti yang lain.
Selain mi, kita tidak boleh mengangkat mangkuk atau piring dekat dengan mulut karena bisa dianggap tidak sopan.
Untuk itu, gunakan sendok untuk menadahi makanan yang diambil dengan sumpit, kemudian baru dimakan.
Saat selesai makan, letakkan sumpit disebelah kanan sendok karena kalau di kiri, itu adalah cara penyajian makanan saat pemakaman atau yang dikenal dengan jesa.
(Baca juga: Jaga Restoran sampai Dini Hari, Tampilan Wajah Ashanty Tanpa Make Up ini Jadi Sorotan)
(Baca juga: Wajib Dihindari, Ternyata Kebiasaan Makan Ini yang Bikin Selulit Jadi Tambah Parah!)
4. Vietnam