Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Untuk yang Sedang Diet, Cari Tahu Apa Saja Makanan yang Boleh dan Tidak Boleh Dimakan Saat Sahur

By Sajian Sedap - Senin, 21 Mei 2018 | 11:40 WIB
Makanan untuk sahur ( )

PestaAsia.com – Meski tidak makan seharian, bukan berarti berat badan akan otomatis turun. Justru makan yang tidak terkontrol saat malam hari bisa membuat berat badan jadi naik.

 

Tentunya hal ini tidak diinginkan, apalagi untuk yang sedang diet.

Untuk itu kita harus tahu apa saja yang boleh dan tidak boleh dimakan, khususnya saat sahur.

Dengan begini kita bisa memilih-milih makanan yang disajikan.

Puasa lancar, kita pun tidak harus takut akan naik berat badan.

Yuk, simak info selengkapnya di bawah ini!

(Baca juga: Resep Pisang Goreng Sehat Ala Sophie Navita Ini Bisa Ditiru, Enggak Berminyak Sama Sekali, Lo!)

(Baca juga: Percayalah, Bakwan Terong Ini Sedap Banget Rasanya! Wajib Coba!)

Yang Boleh Dimakan