Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
PestaAsia.com – Siapa yang suka mengeluh sakit dibagian pinggang? Bisa jadi ada masalah dengan tulang belakang kita.
Apalagi bagi yang bekerja di depan laptop dan terus menerus duduk.
Tapi tahukah Anda kalau sakit tulang belakang ini bisa diatasi dengan mengatur pola makan?
Soalnya makanan bisa mempengaruhi kekuatan tulang dan otot disekitarnya.
Mau tahu apa saja makanan yang bagus untuk tulang belakang?
Yuk, lihat di bawah ini!
1. Kalsium
Nutrisi yang paling penting untuk tulang tentu saja adalah kalsium.
Sumber kalsium yang paling umum diketahui adalah produk susu seperti keju dan yogurt.
About Us | Privacy | Terms and Conditions | Advertise | Contact Us
Hak Cipta © BolasportNetwork 2024