Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
6. Berlari menambah usia harapan hidup
Bahkan jika Anda hanya memenuhi jumlah minimal olahraga, yaitu 30 menit per hari selama lima hari dalam seminggu, Anda akan hidup lebih lama.
Sebuah penelitian yang diterbitkan dalam jurnal PLOS Medicine menunjukkan bahwa orang yang berolahraga teratur punya usia harapan hidup yang lebih lama.
(Baca Juga: Perkenalkan! Assala Nasri, Wanita Pertama yang Berhasil Menyedot Perhatian Mohamed Salah)
Anda harus lebih memerhatikan aktivitas fisik agar lebih maksimal, khususnya dalam berlari.
Cukup berlari selama 30 menit per hari sudah bisa memberi tubuh Anda enam manfaat luar biasa ini!