Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Andi Gilang Finis Lima Besar pada Seri Pertama CEV 2017

By Senin, 1 Mei 2017 | 13:45 WIB
Pebalap Astra Honda Racing Team (AHRT), Andi Gilang Farid Izdihar (34), bersaing dengan pebalap lain pada balapan Moto3 Junior World Championship seri pertama CEV International Championship di Sirkuit Albecete, Spanyol, Minggu (30/4/2017). (ASIA TALENT TEAM)

Dimas tidak bisa mempertahankan posisinya dan akhirnya mulai tergeser hingga ke urutan keenam. Dimas berhak atas 10 poin.

"Saat balapan, saya merasa nyaman selama empat lap pertama. Tetapi, saya lalu kesulitan untuk mempertahankannya. Selain itu, kaki kanan saya terantuk motor pada pertengahan balapan," kata Dimas.

"Saya berjanji akan lebih baik pada balapan berikutnya. Saya masih punya banyak kesempatan meraih impian mengibarkan bendera Merah Putih di balapan benua Eropa ini," ujar Dimas menambahkan.

Seri CEV International Championship berikutnya akan digelar berbarengan dengan MotoGP Perancis di Sirkuit Le Mans, 19-21 Mei. Pada seri kedua ini, hanya kelas Moto3 Junior World Championship yang dimainkan.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P