Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Empat tahun mendatang, Linda akan berusia 30 tahun dan sudah termasuk kategori pemain yang senior.
Baca Juga:
Tunggal putri Indonesia kali terakhir meraih medali pada Olimpiade Beijing 2008 melalui Maria Kristin Yulianti. Kala itu, dia mengalahkan tunggal putri China, Lu Lan, pada perebutan medali perunggu.
Pada Olimpiade Rio, Linda berpeluang mengikuti jejak Maria.
Berdasarkan data statistik Olimpiade 2004-2012, sebanyak 83 persen peraih medali perunggu pada Kejuaraan Dunia mampu mencapai minimal semifinal Olimpiade.
Semoga Linda dapat mencapai prediksi tersebut atau melebihinya. Good luck, Linda!
*Yohanes David Arieanto & Rizky Gama Prayoga adalah pemenang dalam workshop jurnalistik dan statistik yang diadakan BOLA.