Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sejak dulu, Premier League menjadi destinasi favorit para pemain asing. Tak sedikit striker tajam dari luar Inggris yang menuai sukses di kompetisi tersebut. Berikut ini adalah tujuh penyerang terbaik yang tercatat dalam sejarah EPL.
3. Sergio Aguero
Pada musim panas 2011, beberapa klub elite Eropa berlomba mendapatkan jasa Sergio Aguero. Akhirnya Manchester City-lah yang berhasil mendapatkan tanda tangan striker asal Argentina ini.
Aguero langsung mempersembahkan trofi Premier League di musim perdananya bersama The Citizens (2011/12). Berkat Aguero, City mampu mengulangi kesuksesan dua musim kemudian.
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : | Daily Mail |
About Us | Privacy | Terms and Conditions | Advertise | Contact Us
Hak Cipta © BolasportNetwork 2025