Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Performa hebat Chelsea di EPL 2014/15 tak bisa dilepaskan dari kontribusi maksimal Cesc Fabregas.
Kendati EPL musim ini baru bergulir selama 10 pekan, Fabregas telah mengukir 9 assist. Sejak EPL digulirkan pada 1992, adakah sosok lain yang mengukir prestasi serupa?
Jawabannya: tidak ada! Figur terakhir yang mampu melakukannya adalah Fabregas sendiri. Saat membela Arsenal pada 2009/10, ia juga membuat 9 assist dalam 10 pekan awal EPL.
About Us | Privacy | Terms and Conditions | Advertise | Contact Us
Hak Cipta © BolasportNetwork 2025