Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
1.
Persebaya lebih dulu membuka keunggulan melalui tandukan, OK John. Gol ini terjadi di menit ke-30.
Gol tuan rumah membuat Mitra Kukar terlecut. Serangan demi serangan mereka lancarkan guna menyamakan kedudukan.
Namun, Mitra Kukar tak berhasil mencetak gol hingga wasit meniupkan peluit panjang. Babal pertama ditutup dengan skor 1-0 untuk keunggulan Persebaya.
Mitra Kukar harus menunggu lama untuk menyamakan kedudukan. Mereka baru bisa mencetak gol balasan pada menit ke 83 melalui Herman Dzumafo.
Mitra Kukar: Dian; Gusmawan, Lobo, Michels, Gamal; Maitimo, Ridwan, Erick; Herman, Zamrun, Anindhito
Persebaya: Pitoy; John, Ambrizal, Manahati, Kipuw; Kusnandar, Tuasalamony, Ilham; Pupo, Kenmogne, Dedi.