Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
92.
Bermain di hadapan pendukung Celtics tak membuat nyali anak-anak Spurs ciut. Usai mengantongi keunggulan 48-44 di paruh pertama, mereka menutup kuarter ketiga dengan skor 71-66.
Lewat penampilan gemilang Tim Duncan, Spurs kembali mendominasi di kuarter keempat. Mereka menggelontorkan 33 poin di kuarter ini, sedangkan Celtics menambah 26 poin.
Duncan memimpin perolehan angka Spurs dengan 25 poin. Boris Diaw berada di posisi kedua dengan 18 poin.
Di kubu Celtics, Rajon Rondo membukukan 16 poin dan empat assist. Brandon Bass menambah 12 poin.
About Us | Privacy | Terms and Conditions | Advertise | Contact Us
Hak Cipta © BolasportNetwork 2024