Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
JUARA.NET - Efootball PES 2020 saat ini sudah bisa dimainkan baik melalui console atau PC (Steam).
Demo yang satu ini memungkinkan kalian untuk memainkan mode single player dan multiplayer.
BACA JUGA: Tips DOTA Underlords - 5 Hero Terbaik Patch #215
Menariknya, tim baru yang direkrut oleh PES juga dihadirkan termasuk Juventus dan Manchester United.
13 tim yang bisa kalian gunakan dalam demo ini antara lain:
Stadion yang ikut dalam demo antara lain:
Yang menarik adalah progress kalian selama demo bakal ditransfer secara menyeluruh ketika kalian membeli gamenya secara utuh.
Versi utuh dari eFootball PES 2020 sendiri bakal meluncur pada 11 September 2019. Masih ada waktu untuk mencicipi demo hingga versi penuh dari game ini dirilis oleh Konami.