Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dibuat Babak Belur Derek Brunson, Gorila UFC Tak Cocok di Kelas Menengah

By Hernindya Jalu Aditya Mahardika - Selasa, 7 September 2021 | 12:00 WIB
Petarung kelas menengah UFC, Darren Till. (TWITTER @MMAFIGHTING)

"Tentu saja teknik datang dalam permainan, tetapi banyak hal datang dari kekuatan."

"Ketika Anda mendapatkan posisi strategis itu, kekuatan akan turun dengan sendirinya. Derek mengalahkannya dalam situasi tersebut," pungkas Michael Bisping.

Saran dari legenda berjulukan The Count tersebut sebenarnya tidak salah.

Selama bertarung di kelas welter UFC, Darren Till tercatat hanya merasakan dua kekalahan.

Dua kekalahan tersebut juga bukan sembarangan karena jagoan asal Liverpool ini takluk dari dua jagoan elite kelas welter UFC, yakni Tyron Woodley dan Jorge Masvidal.

Baca Juga: Habisi Lawan dengan Cekikan Maut, Derek Brunson Disanjung Predator UFC

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P