Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Joan Mir Bagus di MotoGP 2021, Cuma Kesuksesannya Terhalang Pembalap Ini

By Hernindya Jalu Aditya Mahardika - Kamis, 16 Desember 2021 | 14:00 WIB
Pembalap Suzuki Ecstar, Joan Mir, berbicara pada konferensi pers menjelang MotoGP Inggris 2021, Kamis (26/8/2021). (MOTOGP.COM)

Namun, penampilan hebat Joan Mir terhalang oleh salah satu pembalap yang berasal dari satu negara dengannya, yakni Fabio Quartararo.

"Joan menjalani musim yang bagus, tetapi ada pembalap asal Prancis yang sangat kuat, Fabio Quartararo."

"Perkembangan Suzuki lebih baik, tetapi kami harus terus bekerja," pungkas Guintoli.

Meski Guintoli menganggapnya bagus, Joan Mir sendiri merasa tidak puas dengan penampilan dia di musim 2021.

Joan Mir berkali-kali mengeluhkan performa motor yang ditungganginya gagal tampil kompetitif dengan motor-motor lain terutama Fabio Quartararo.

Akibat keluhan performa motornya, Mir mulai pikir-pikir untuk tetap bertahan di Suzuki untuk waktu yang lama.

Baca Juga: Sesal Tandem Marc Marquez Pernah Tolak Suzuki usai Termakan Janji Yamaha soal Valentino Rossi

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P