Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
KOMENTAR
Persib Bandung Masuk Zona Merah
Muhammad Murfi Aji
Www.juara.net - 24/02/2013, 20:21 WIB
Meski dipenuhi pemain ternama, Persib Bandung belum bisa menunjukkan prestasi yang bisa dibanggakan. Dari enam pertandingan, Persib hanya mampu meraih poin enam dan bertengger di posisi 17 Indonesia Super League.
KOMENTAR