Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
KOMENTAR
Target 'Gila' Guardiola di Man City Setelah Gagal Total pada Musim Perdana
Verdi Hendrawan
Www.juara.net - 01/06/2017, 09:50 WIB
Manajer Josep Guardiola menjadi sorotan setelah gagal mempersembahkan satu dari empat gelar yang bisa klub dapatkan pada musim 2016-2017. Seusai kegagalan itu, manajer berusia 46 tahun tersebut mencanangkan target "gila".
KOMENTAR