Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
KOMENTAR
Bintang Muda AC Milan Ini Sudah Jadi Kapten
Dwi Widijatmiko
Www.juara.net - 15/11/2016, 19:02 WIB
Gelandang muda AC Milan, Manuel Locatelli, belum lama merasakan menjadi starter secara reguler. Locatelli baru rutin bermain sejak menit pertama dalam lima partai Serie A terakhir.
KOMENTAR