Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
KOMENTAR
Habis Kontrak dengan Klub Myanmar, Dedi Gusmawan Gabung ke Mitra Kukar
Segaf Abdullah
Www.juara.net - 30/08/2016, 17:15 WIB
Dedi Gusmawan resmi kembali ke Mitra Kukar. Masa kontrak bek berusia 30 tahun itu bersama klub Myanmar National League (MNL), Zeyar Shwe Myay FC, telah berakhir.
KOMENTAR