Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
KOMENTAR
Suning Group Ambil Saham Mayoritas, Thohir Tetap 'Aman'
Anju Christian Silaban
Www.juara.net - 06/06/2016, 15:02 WIB
Suning Group secara resmi mengambil alih saham mayoritas Inter Milan. Perpindahan kepemilikan ini diumumkan kedua belah pihak pada jumpa pers di Nanjing, China, Senin (6/6/2016).
KOMENTAR