Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
KOMENTAR
Petr Cech Dinilai Akan Bawa Arsenal Juara EPL
Zulfirdaus Harahap
Www.juara.net - 01/08/2015, 16:58 WIB
Emmanuel Petit mengutarakan keyakinannya akan kesuksesan Arsenal musim ini. Petit yakin bahwa kehadiran Petr Cech akan memberikan Meriam London gelar Premier League perdana mereka sejak tahun 2004 lalu.
KOMENTAR