Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Wolfsburg Belum Tangguh Bagi Manchester City

By Yudhi F. Oktaviadhi - Minggu, 5 Agustus 2012 | 04:35 WIB
Wolfsburg vs Manchester City
wfl-wolfsburg.de
Wolfsburg vs Manchester City

2 dari sang juara Premier League 2011/12, Manchester City, di Volkswagen Arena, Wolfsburg (5/8) dini hari WIB. Pertandingan itu juga menjadi ajang reuni Edin Dzeko dengan mantan timnya tersebut.

Sesuai laporan dari vfl-wolfsburg.de, kedua tim menampilkan kekuatan penuh. Manajer City, Roberto Mancini, terus memadukan Sergio Aguero dan Carlos Tevez di lini depan. Hasilnya Aguero mencetak gol pertama bagi The Citizens pada menit ke-39. Yaya Toure menambah keunggulan bagi The Sky Blues pada menit ke-56.

Edin Dzeko bernostalgia dengan Volkswagen Arena pada menit ke-75 dengan menggantikan Nigel de Jong. Sekitar 25 ribu suporter Wolfsburg tak henti-hentinya memanggil nama Edin Dzeko.

Daftar Pemain:

Wolfsburg: Diego – Fagner, Naldo, Pogatetz, Rodrìguez – Jiracek (30. Hasani), Knoche, Schäfer – Helmes (35. Orozco; 63. Diego), Olic – Dost

Manchester City: Hart – Savic, K. Toure, Zabaleta – Johnson (81. Scapuzzi), Razak, Y. Toure, de Jong (75. Deko), Kolarov – Tevez (81. Suárez), Agüero (80. Santa Cruz)

Cuplikan pertandingan dapat dilihat di bawah ini.

<object width="425" height="350" data="http://www.youtube.com/v/5Yh-vXEztiw" type="application/x-shockwave-flash"> </object>


Editor : Brian Yosef


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X