Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Montpellier Awali Musim 2012/13 dengan Kurang Baik

By Yudhi F. Oktaviadhi - Sabtu, 11 Agustus 2012 | 05:20 WIB
Emanuel Herrera
Getty Images
Emanuel Herrera

1 dengan Toulouse di Stade de la Mosson, Sabtu (11/8) dini hari WIB.

Memainkan laga pertama mereka sebagai juara Ligue 1, Montpellier memendam asa tinggi untuk menang. Mereka berusaha menyerang demi menciptakan gol.

Usaha mereka itu pun membuahkan hasil pada menit ke-34. Adalah Souleymane Camara yang membawa Montpellier unggun 1-0 setelah sukses men-chip bola melwati kiper Toulouse memanfaatkan bola lob John Utaka dari tengah lapangan.

Sayang, kegembiraan Montpellier itu tak bertahan lama. Salah satu pemain mereka, Jamelle Saihi mendapat kartu merah pada menit ke-39. Akibatnya, Montpellier harus bermain dengan 10 pemain di sisa pertandingan.

Kekurangan pemain itu berdampak sangat jelas pada babak kedua. Pada menit ke-70, Toulouse berhasil menyamakan kedudukan lewat gol Ben Yedder pada menit ke-72. Skorpun kemudian berubah 1-1.

Montpellier sebenarnya mempunyai kesempatan berbalik unggul, terutama setelah Toulouse harus bermain dengan sembilan orang setelah Christopher Aurier dan Adrien Regattin mandapat kartu kuning pada menit ke-73 dan ke-84. Namun, Montpellier tak bisa memanfaatkan kondisi itu sehingga mereka harus puas dengan skor imbang 1-1 di akhir pertandingan.


Editor : Arnoldi


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X