Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Arshavin: Walcott Jadi Sosok Penentu Kebangkitan

By Octa Kusuma Nugraha - Rabu, 31 Oktober 2012 | 22:58 WIB
Theo Walcott
Scott Heavey/Getty Images
Theo Walcott

5 atas Reading dalam ajang Piala Liga yang digelar Selasa (30/10). Setelah winger asal Inggris ini mencatatkan trigol dalam laga yang digelar di Madejski Stadium.

Andrey Arshavin, yang bermain baik dengan menyumbangkan tiga asisst, merasa gol pertama yang dicetak Walcott di penghujung babak pertama melatar belakangi kebangkitan The Gunners pada 45 menit babak kedua. Pasalnya, kala itu Arsenal tertinggal 1-4 dari sang tuan rumah.

"Saya pikir sangat penting bagi kami mencetak satu gol sebelum babak pertama berakhir karena hal ini membantu kami untuk percaya bahwa suatu kemungkinan dapat saja terealisasi," kata Arshavin di situs resmi klub.

"Saya pikir kami telah menunjukkan semangat juang karena anda tak bisa bangkit dari ketertinggalan 4-0 jika tidak memilikinya. Dan juga, saya pikir kami beruntung dan wasit telah memperpanjang waktu tambahan dan kami mampu menyamakan kedudukan pada akhir perpanjangan waktu," lanjutnya.




Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X