Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Menpora Bersikap Tutwuri Menanggapi Walk-Out Komek

By Kukuh Wahyudi - Minggu, 17 Maret 2013 | 16:31 WIB
Roy Suryo
Peksi Cahyo/Bolanews
Roy Suryo

out enam Komite Eksekutif (Komek). Aksi tersebut langsung direspon oleh Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Roy Suryo.

Roy Suryo menyatakan pemerintah akan bersikap Tutwuri Handayani dalam merespon hal tersebut. Dengan kata lain pemerintah hanya memantau pelaksanaan keptusan tersebut. Ia menyerahkan sepenuhnya kepada kongres.

"Pemerintah bersikap Tutwuri. Masalah tersebut saya serahkan pada kongres," kata Roy Suryo di konferensi pers usai Kongres Luar Biasa.

Keenam Komek tersebut adalah Farid Rahman, Sihar Sitorus, Bob Hippy, Tuty Dau, Mawardi Nurdin, dan Widodo santoso. Mereka keluar kongres karena tidak setuju dengan adanya agenda tambahan.


Editor : Kukuh Wahyudi


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X