Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dugarry: Monaco Tak Cukup Disiplin

By Selasa, 5 November 2013 | 22:59 WIB
Radamel Falcao (depan)
Michael Regan/Getty Images
Radamel Falcao (depan)

2 dari Lille. Nirpoin tersebut terasa lebih menyakitkan sebab Monaco juga gagal menjebol gawang lawan.

Hal yang terbilang aneh, mengingat pada laga-laga sebelumnya Monaco seperti tak pernah menemui kesulitan dalam menuai gol. Sebelum Lille, hanya Toulouse tim yang berhasil mencegah Radamel Falcao dkk., mencetak gol. Kala itu, Monaco ditahan imbang 0-0.
Menurunnya kinerja di lini belakang juga disinyalir menjadi salah satu penyebab tumbangnya Monaco. Dalam lima pekan terakhir gawang Danijel Subasic telah jebol sebanyak tujuh kali. Penyerang legendaris Pranci, Christophe Dugarry mencoba memberikan analisis atas menurunnya performa Monaco
"Monaco terlalu banyak menderita gol. Saat ini, Saya tidak melihat kedisiplinan mereka dalam menjalankan taktik. James Rodriguez hanya bermain menurut kehendaknya sendiri sementara Falcao secara teknis tidak begitu banyak memberikan inspirasi. Di lini tengah saya juga tidak menemukan kerjasama yang baik antara Mounir Obbadi dan Jeremy Toulalan. Modal tersebut tidak akan cukup untuk menantang PSG," tutur Dugarry.
  

Hal yang terbilang aneh, mengingat pada laga-laga sebelumnya Monaco seperti tak pernah menemui kesulitan dalam menuai gol. Sebelum Lille, hanya Toulouse tim yang berhasil mencegah Radamel Falcao dkk., mencetak gol. Kala itu, Monaco ditahan imbang 0-0.

Menurunnya kinerja di lini belakang juga disinyalir menjadi salah satu penyebab tumbangnya Monaco. Dalam lima pekan terakhir gawang Danijel Subasic telah jebol sebanyak tujuh kali. Penyerang legendaris Prancis, Christophe Dugarry, mencoba memberikan analisis atas menurunnya performa Monaco

"Monaco terlalu banyak menderita gol. Saat ini, Saya tidak melihat kedisiplinan mereka dalam menjalankan taktik. James Rodriguez hanya bermain menurut kehendaknya sendiri sementara Falcao secara teknis tidak begitu banyak memberikan inspirasi. Di lini tengah saya juga tidak menemukan kerjasama yang baik antara Mounir Obbadi dan Jeremy Toulalan. Modal tersebut tidak akan cukup untuk menantang PSG," tutur Dugarry.


Editor :


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X