PestaAsia.com – Terkadang kita punya keinginan untuk ikut lari marathon, tapi ternyata sangat malas melakukan latihannya.
Untuk membangkitkan semangat dan melatih kemampuan saat ingin mengikuti lari marathon, teman-teman bisa mengikuti langkah-langkah di bawah ini, ya!
- Walk Away
Pertama, teman-teman bisa mencoba metode berlari dan berjalan.
Berlarilah selama satu menit, kemudian setelah itu berjalan satu menit.
Nah, setelah sudah terbiasa dan mulai nyaman dengan metode ini, lama waktu latihannya bisa ditambah.
Misalnya, yang tadinya berlari cuma satu menit, ditambah menjadi dua menit.
Begitu seterusnya, lama waktu berlari ditambah setiap kali berhasil mencapai target sebelumnya.
Hanya saja, penambahan waktu ini hanya untuk latihan berlarinya,
Sedangkan waktu berlajannya tetap satu menit.
- Run Out the Clock
Saat berlatih, kita harus memfokuskan pikiran pada waktu, bukan jarak atau kecepatan.
Editor | : | Nugyasa Laksamana |
Sumber | : | kompas.com |
Komentar