Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mengenal Kuliner Ekstrim dari Negara Peserta Asian Games 2018, Kalajengking Goreng Thailand!

By Intisari Online - Rabu, 25 April 2018 | 14:35 WIB

benar ekstrim.

PestaAsia.com - Mang Pawng adalah sebutan untuk makanan berbahan dasar kalajengking yang ada di Thailand.

Kalajengking adalah sekelompok hewan beruas dengan delapan kaki (oktopoda).

Semua spesies kalajengking memiliki bisa.

Kalajengking menggunakan bisanya untuk membunuh atau melumpuhkan mangsa mereka agar mudah dimakan.

 

Kalajengking goreng.
Screenshot Phuket.com
Kalajengking goreng.

Namun saat kalajengking dimasak, bisa-bisa ini akan dihilangkan secara terlebih dahulu.

Bagi peduduk lokal, makanan ini memang sudah biasa.

Wisatawan banyak yang tertantang makan kalajengking goreng di Bangkok, Thailand.

Anda dapat mencoba serangga goreng dari pedagang kaki lima di pasar malam Khao San Road, salah satu tempat paling semarak di pusat kota Bangkok.

 

Mungkin bila beruntung anda dapat makan kalajengking goreng ini.

Jalanan penuh dengan toko, penjual makanan, turis, dan bahkan pesta.

Sebagian besar kalajengking goreng dapat Anda temui dengan ukuran yang cukup besar pada tusuk sate.

Sebenarnya makanan ini sedikit pahit.

 

Berikut video beberapa wisatawan yang tertantang makan Mang Pawng.

Apakah Anda berani memakan kalajengking goreng ini? (Adrie P. Saputra)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor :
Sumber : INTISARI-ONLINE.COM


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X