Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ditekuk Sang Guru, Montella Menilai Milan Tak Pantas Kalah

By Beri Bagja - Selasa, 13 Desember 2016 | 09:19 WIB
Pelatih AC Milan, Vincenzo Montella (kanan), berpose bersama pelatih AS Roama, Luciano Spalletti, dalam laga kedua tim pada lanjutan Serie A di Stadion Olimpico, Roma, 12 Desember 2016.
PAOLO BRUNO/GETTY IMAGES
Pelatih AC Milan, Vincenzo Montella (kanan), berpose bersama pelatih AS Roama, Luciano Spalletti, dalam laga kedua tim pada lanjutan Serie A di Stadion Olimpico, Roma, 12 Desember 2016.

"Sangat disayangkan bagi anak-anak karena mereka yakin atas apa yang mereka lakukan," kata Montella.

Terkait kegagalan penalti Niang, pelatih muda itu juga berkomentar. Kejadian ini adalah kali kedua Niang gagal mencetak gol dari titik putih secara beruntun. Eksekusinya pekan lalu juga gagal membuahkan gol ke gawang Crotone.

"Siapa yang akan ambil penalti berikutnya? Kita lihat saja nanti. Niang kelihatannya perlu memperbaiki beberapa hal. Seharusnya dia memberikannya kepada Gianluca Lapadula," ucap Montella.

[video]http://video.kompas.com/e/5243968780001_v1_pjuara[/video]

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Berbagai sumber


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X