Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Aksi Timnas Indonesia Ikut Tantangan Manekin

By Ferril Dennys Sitorus - Senin, 14 November 2016 | 15:34 WIB
Penyerang timnas Indonedia, Irfan Bachdim (kiri) dan winger Zulham Zamrun (kanan), saat merayakan gol ke gawang Vietnam dalam laga uji coba di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, Minggu (9/10/2016).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLA/JUARA.NET
Penyerang timnas Indonedia, Irfan Bachdim (kiri) dan winger Zulham Zamrun (kanan), saat merayakan gol ke gawang Vietnam dalam laga uji coba di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, Minggu (9/10/2016).

Dalam tantangan tersebut, orang yang ikut serta akan menerima siraman air es di kepalanya. Tujuannya adalah untuk meningkatkan dana dan kesadaran publik pada penyakit amytrophic lateral sclerosis (ALS).

ALS yang dikenal juga dengan penyakit Lou Gehrig merupakan penyakit neurodegeneratif progresif yang menyerang sel saraf di otak dan sumsum tulang belakang, khususnya saraf motorik.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor :
Sumber : zulhamzamrun_07


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X