Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Skuat Indonesia di Malaysia GP Gold

By Tulus Muliawan - Minggu, 23 Maret 2014 | 22:15 WIB
Muhammad Rijal/Vita Marissa, akan kembali perpasangan setelah lama berpisah.
Kiyoshi Ota/Getty Images
Muhammad Rijal/Vita Marissa, akan kembali perpasangan setelah lama berpisah.

Turnamen Malaysia Grand Prix Gold menjadi salah satu turnamen penting yang tidak bisa dilewatkan. Turnamen yang berlangsung di Stadium Perbandaran Pasir Gudang, Johor Baru, ini menyajikan hadiah total 120 ribu dolar AS.

Pada 2013 lalu, Indonesia berhasil membawa pualng tiga gelar dari ajang ini. Ketiga gelar itu datang dari tunggal putra Alamsyah Yunus, Pia Zebadiah/Rizki Amelia (ganda putri), dan Praven Jordan/Vita Marissa.

Skuat Indoesia di Malaysia GP Gold

Tunggal Putra
Rudi Cahyadi Budhiawan, Kaesar Akbar, Dharma Alrie Guna, Kho Henrikho Wibowo, Andre Marteen, Wisnu Yuli Prasetyo, Simon Santoso, Setyaldi Putra Wibowo, Siswanto, Riyanto Subagja, Sulistyo, Nathaniel Ernestan, Andrew Susanto, Thomi Azizan Mahbub, Alamsyah Yunus

Tunggal Putri
Febby Angguni, Dinar Dyah Ayustine, Hera Desi, Adrianti Firdasari, Maria Febe Kusumastuti, Jesica Muljati, Ana Rovita, Millicent Wiranto, Yulia Yosephin Susanto,  Aprilla Yuswandari

Ganda Putra
Hendra Aprida Gunawan/Andrei Adistia, Markis Kido/Markus Fernaldi Gideon, Agripinna Prima Rahmanto Putra/Hardianto, Muhammad Ulinnuha /Didit Juang, Bona Septano/Fran Kurniawan, Trikusuma Wardhana/Christopher Rusdianto, Afiat Yuris Wirawan/Yohanes Rendy Sugiarto

Ganda Putri
Ririn Amelia/Gebby Ristiyani Imawan, Komala Dewi/Meiliana Jauhari, Jenna Gozali/Shendy Puspa Irawati, Variella Aprilsasi Putri Lejarsar /Vita Marissa, Jesica Muljati/Yulia Yosephin Susanto

Ganda Campuran
Praveen Jordan/Debby Susanto, Didit Juang/Komala Dewi, Fran Kurniawan/ Shendy Puspa Irawati, Muhammad Rijal/Vita Marissa, Edi Subaktiar/Gloria Emanuelle Widjaja, Muhammad Ulinnuha/Jenna Gozali


Editor : Tulus Muliawan


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X