Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tes Pramusim Bahrain: Rio Haryanto Finis Ke-15

By Tulus Muliawan - Kamis, 20 Maret 2014 | 05:30 WIB
Rio Haryanto
GP2 Series
Rio Haryanto

22 Maret 2014. Pebalap andalan Indonesia, Rio Haryanto, juga tampil pada sesi ini.

Rio Haryanto yang sempat finis tercepat pada sesi tes pramusim sebelumnya di Abu Dhabi mencatatkan waktu 1 menit 41.400 detik pada sesi pagi. Pebalap asal Solo, Jawa Tengah, itu finis satu tingkat di atas rekan setimnya, Alexander Rossi.

Rio memperbaiki catatan waktunya di sesi sore. Pebalap berusia 21 tahun itu finis dalam waktu 1:41.275 pada lap ke-23. Sayangnya, Rio justru terlempar dari posisi 10 besar karena catatan waktu Rio di bawah pebalap lainnya.

Rekan setim Rio, Alexander Rossi, menjadi pebalap tercepat pada sesi sore.

Hasil hari pertama

Sesi Pagi
1. Daniel Abt - Hilmer Motorsport - 1:40.676 - Laps 17
2. Arthur Pic - Campos Racing - 1:41.192 - Laps 17
3. Facu Regalia - Hilmer Motorsport - 1:41.327 - Laps 15
4. Felipe Nasr - Carlin - 1:41.352 - Laps 12
5. Rio Haryanto - Caterham Racing - 1:41.400 - Laps 13
6. Alexander Rossi - Caterham Racing - 1:41.460 - Laps 13
7. Stephane Richelmi - DAMS - 1:41.631 - Laps 14
8. Mitch Evans - Russian Time - 1:41.663 - Laps 16
9. Johnny Cecotto - Trident - 1:41.671 - Laps 12
10. Jon Lancaster - MP Motorsport - 1:41.711 - Laps 12

Sesi Sore
1. Alexander Rossi - Caterham Racing - 1:40.604 - Laps 30
2. Daniel Abt - Hilmer Motorsport - 1:40.616 - Laps 26
3. Mitch Evans - Russian Time - 1:40.680 - Laps 25
4. Conor Daly - Venezuela GP Lazarus - 1:40.734 - Laps 20
5. Jolyon Palmer - DAMS - 1:40.769 - Laps 23
6. Johnny Cecotto - Trident - 1:40.829 - Laps 13
7. Raffaele Marciello - Racing Engineering - 1:40.932 - Laps 25
8. Vittorio Ghirelli - Trident - 1:40.976 - Laps 21
9. Felipe Nasr - Carlin - 1:41.022 - Laps 23
10. Stoffel Vandoorne - ART Grand Prix - 1:41.041 - Laps 28
15. Rio Haryanto - Caterham Racing - 1:41.275 - Laps 23


Editor : Tulus Muliawan


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X