Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Turnamen Sepak Bola Tertua di Dunia

By Sabtu, 9 Januari 2016 | 15:46 WIB
Manajer tim sepak bola Eastleigh FC tengah memegang trofi FA Cup
MIKE HEWITT/GETTY IMAGES
Manajer tim sepak bola Eastleigh FC tengah memegang trofi FA Cup

1.600

Trofi Piala Youdan sempat menghilang selama beberapa tahun sebelum ditemukan lagi pada 1997. Ketika itu, salah seorang pengoleksi barang antik asal Skotlandia menghubungi Hallam FC dan bersedia menukar trofi tersebut dengan mahar sebesar 1.600 pound (sekitar 32,7 juta rupiah).

100.000

Nilai trofi Piala Youdan berada di kisaran 100.000 pound (sekitar 1,8 miliar rupiah). Hallam FC selaku pemilik trofi tidak berniat menjualnya karena menganggap benda berbahan perak itu sebagai harta yang tak ternilai.

Penulis : Theresia Simanjuntak

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Weshley Hutagalung
Sumber : Tabloid BOLA no. 2.648


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X