Ajang balap MotoGP 2015 akan segera berputar mulai 29 maret mendatang di Sirkuit Losail, Qatar. Sejauh ini, ada 25 nama yang dipastikan akan ikut meramaikan ajang balap motor paling bergengsi di dunia ini.
Selain diramaikan 25 pebalap, MotoGP musim ini juga akan menyajikan pertarungan antara 15 tim berbeda, yang dibagi ke dalam dua kelas, yakni kelas Factory dan kelas Open.
Kelas Factory terdiri dari sembilan tim, sedangkan enam tim lainnya memilih jalan masuk di kelas Open. Siapa saja ke-25 pebalap itu? Inilah daftar lengkapnya:
4. Andrea Dovizioso ITA Ducati Team (Ducati) *
6. Stefan Bradl GER Forward Racing (Forward Yamaha)
8. Hector Barbera ESP Avintia Racing (Ducati)
9. Danilo Petrucci ITA Pramac Racing (Ducati) *
15. Alex de Angelis RSM Octo IodaRacing Team (ART)
17. Karel Abraham CZE AB Motoracing (Honda)
19. Alvaro Bautista ESP Aprilia Racing Team Gresini (Aprilia) *
25. Maverick Vinales ESP Team Suzuki MotoGP (Suzuki) *
26. Dani Pedrosa ESP Repsol Honda Team (Honda) *
29. Andrea Iannone ITA Ducati Team (Ducati) *
33. Marco Melandri Aprilia Racing Team Gresini (Aprilia) *
35. Cal Crutchlow GBR CWM LCR Honda (Honda) *
38. Bradley Smith GBR Monster Yamaha Tech 3 (Yamaha) *
41. Aleix Espargaro ESP Team Suzuki MotoGP(Suzuki) *
43. Jack Miller AUS CWM LCR Honda (Honda)
44. Pol Espargaro ESP Monster Yamaha Tech 3 (Yamaha) *
45. Scott Redding GBR Estrella Galicia 0,0 Marc VDS (Honda) *
46. Valentino Rossi ITA Movistar Yamaha MotoGP (Yamaha) *
50. Eugene Laverty IRL Drive M7 Aspar (Honda)
63. Mike di Meglio FRA Avintia Racing (Ducati)
68. Yonny Hernandez COL Pramac Racing (Ducati) *
69. Nicky Hayden USA Drive M7 Aspar (Honda)
76. Loris Baz FRA Forward Racing (Forward Yamaha)
93. Marc Marquez ESP Repsol Honda Team (Honda) *
99. Jorge Lorenzo ESP Movistar Yamaha MotoGP (Yamaha) *
*Tim Factory
Editor | : | Tulus Muliawan |
Sumber | : | motogp, Crash |
Komentar