Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Daftar Lengkap Transfer Premier League Januari

By Suryo Wahono - Selasa, 3 Februari 2015 | 20:52 WIB
Juan Cuadrado, kepindahannya ke Chelsea menjadi yang tertinggi di Januari 2015.
Gabriele Maltinti/Getty Images
Juan Cuadrado, kepindahannya ke Chelsea menjadi yang tertinggi di Januari 2015.

klub Primer League pada Januari 2015 ini cenderung sepi, namun mereka tetap menghabiskan banyak uang. Bahkan total transfer mereka pada pertengahan musim 2014/15 ini memecahkan rekor sebelumnya.

Pada Januari 2015 ini, klub-klub Primer League telah menghabiskan dana total sebesar 950 juta pound atau 18,1 triliun rupiah. Jumlah ini memecahkan rekor yang tercipta pada Januari 2014 sebesar 760 juta pound atau 14,5 triliun rupiah.

Dari seluruh transfer yang terjadi di Januari 2015, transfer Juan Cuadrado dari Fiorentina ke Chelsea menjadi yang tertinggi. Pemain asal Kolombia itu dihargai 26,8 juta pound plus meminjamkan Mohamed Salah sebagai bagiand ari transfer tersebut.

Berikut daftar transfer klub-klub Premier League (dalam juta pound):

Arsenal
Masuk:
Gabriel Paulista (dari Villarreal, 11,3), Krystian Bielik (Legia Warsawa, 2)
Keluar: Lukas Podolski (Internazionale, pinjam), Joel Campbell (Villarreal, pinjam), Yaya Sanogo (Crystal Palace, pinjam)

Aston Villa
Masuk:
Carles Gil (Valencia, 3,2), Scott Sinclair (Manchester City, pinjam)
Keluar: Darren Bent (Derby County, pinjam), Gary Gardner (Nottingham Forest, pinjam), Chris Herd (Wigan, pinjam), Jordan Graham (Wolves, tidak diketahui), Daniel Johnson (Preston, tidak diketahui)

Burnley
Masuk:
Michael Keane (Manchester United, 2)
Keluar: -

Chelsea
Masuk:
Juan Cuadrado (Fiorentina, 26,8)
Keluar: Andre Schürrle (Wolfsburg, 24), Mohamed Salah (Fiorentina, pinjam), Mark Schwarzer (Leicester, gratis), Fernando Torres (Milan, gratis), Todd Kane (Nottm Forest, pinjam), Tomas Kalas (Middlesbrough, pinjam), Lewis Baker (Sheffield Wednesday, pinjam), Marko Marin (Anderlecht, pinjam), Nathaniel Chalobah (Reading, pinjam), John Swift (Swindon, pinjam); Stipe Perica (Udinese, pinjam), Ryan Bertrand (Southampton, tidak diktahui)

Crystal Palace
Masuk:
Yaya Sanogo (Arsenal, pinjam), Pape Souare (Lille, 3,45), Jordon Mutch (QPR, 4,75), Shola Ameobi (gratis), Andreas Breimyr (Bryne, tidak diketahui), Wilfried Zaha (Manchester United, 3); Keshi Anderson (Barton Rovers, tidak diketahui); Lee Chung-yong (Bolton, 750 ribu pound)
Keluar: Stuart O’Keefe (Cardiff, tidak diketahui), Jack Hunt dan Zeki Fryers (Rotherham, pinjam), Andrew Johnson dan Jimmy Kebe (dilepas), Alex Wynter (Colchester, tidak diketahui), Peter Ramage (Barnsley, pinjam), Jake Gray (Cheltenham, pinjam), Lewis Price (Crawley, pinjam), Andreas Breimyr (Bryne, pinjam), Barry Bannan (Bolton, pinjam)

Everton
Masuk
: Aaron Lennon (Tottenham, pinjam)
Keluar: Samuel Eto’o (Sampdoria, tidak diketahui), Mason Springthorpe (Fleetwood Town, gratis), John Lundstram (Leyton Orient, pinjam) Conor Grant (Motherwell, pinjam), Conor McAleny (Cardiff City, pinjam), Matthew Kennedy (Cardiff City, tidak diketahui) Hallam Hope (Bury, tidak diketahui)


Editor : Verdi Hendrawan
Sumber : The Guardian


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X