Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Benzema, 76 Menit, 28 Sentuhan, dan Satu Gol

By Weshley Hutagalung - Selasa, 26 Agustus 2014 | 10:26 WIB
Karim Benzema,
Gerard Julien/AFP
Karim Benzema,

0 di Stadion Santiago Bernabeu, Senin (25/8).

Bermain sejak menit awal, Benzema menjadi pemain kedua paling sedikit melakukan operan. Dengan melakukan operan sebanyak 20 kali dari 28 sentuhan bola, Benzema hanya lebih baik dari bek Daniel Carvajal yang punya 16 operan.
Namun, untuk ukuran akurasi operan, Benzema berada di peringkat ke-7 pemain Real Madrid malam itu dengan 90 persen mencapai sasaran alias rekan setim.
Satu gol melalui tandukan brilian menerima sepak bola dari Toni Kroos di menit ke-30 tak cukup membawa Benzema menyudahi permainan. Pada menit ke-76, pelatih Carlo Ancelotti menariknya keluar dan menggantikan dengan gelandang Sami Khedira.

Bermain sejak menit awal, Benzema menjadi pemain kedua paling sedikit melakukan operan. Dengan operan sebanyak 20 kali dari 28 sentuhan bola, Benzema hanya lebih baik dari bek Daniel Carvajal yang punya 16 operan.

Namun, untuk ukuran akurasi operan, Benzema berada di peringkat ke-7 pemain Real Madrid malam itu dengan 90 persen mencapai sasaran alias menuju rekan setim.

Di laga itu, Cristiano Ronaldo menyentuh bola sebanyak 42 kali dan akurasinya 84 persen.

Satu gol melalui tandukan brilian menerima sepak pojok dari Toni Kroos di menit ke-30 tak cukup membawa Benzema menyudahi permainan. Pada menit ke-76, pelatih Carlo Ancelotti menariknya keluar dan memasukkan gelandang Sami Khedira.


Editor : Weshley Hutagalung
Sumber : Whoscored


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X