15, Oktober nanti. Bursa free agent (pemain lepas kontrak) terus bergulir. Transaksi manakah yang paling berpengaruh dalam bursa 2014 sejak awal Juli ini? USA Today merangkum 10 transaksi free agent yang akan berdampak besar di musim 2014-15.
2. LeBron James (small forward; Cleveland Cavaliers)
Nilai kontrak: dua musim US$ 42 juta (Rp482,9 miliar)
Pembelian LeBron James oleh Cleveland Cavaliers menjadi transaksi terheboh di bursa free agent. LeBron mendapatkan kontrak maksimal US$ 21 juta per musim. Ia mengembalikan nama baiknya yang hancur empat tahun lalu saat meninggalkan Cavaliers ke Miami untuk mengejar dua cincin juara.
LeBron tak berisiko dalam kontrak itu sebab hanya dua musim. Jika di akhir musim 2014-15 prestasi Cavaliers hancur, ia akan pindah di bursa free agent Juli 2015. LeBron datang membawa masalah baru sebab Cavs harus mendatangkan Kevin Love (Minnesota). Cavs harus menebus Love dengan dua draft pertama mereka, Anthony Bennett (2013) dan Andrew Wiggins (2014).
Jika Love datang, Cavs bisa ke final Wilayah Timur. Namun, jika gagal, Cavs bisa ke play-off, tetapi terganjal di semifinal Wilayah Timur.
Editor | : | Eko Widodo |
Sumber | : | USA Today |
Komentar