Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Empat Aspek Lagi Selain Verivikasi Infrastruktur

By Eko Widodo - Kamis, 26 Juni 2014 | 15:54 WIB
Tigor Shalom Boboy, Direktur Departemen Lisensi Klub PSSI.
Dwi Ari Setyadi/BOLA
Tigor Shalom Boboy, Direktur Departemen Lisensi Klub PSSI.

data yang dibutuhkan.

“Kami tidak mempermasalahkan hal itu karena batas akhir pada 30 Agustus. Semoga kondisi ini dikarenakan klub sedang sibuk melengkapi unsur-unsur untuk memenuhi standar lisensi klub,” ucap Tigor Shalom Boboy, Direktur Departemen Lisensi Klub.

Sebenarnya, PSSI cenderung pesimistis klub bisa memenuhi persyaratan yang diberikan. Hal itu berkaca pada proses verifikasi LSI 2014. Saat itu tidak ada tim yang lolos sempurna.

“Waktu dari verifikasi LSI itu belum lama berlalu. Saya rasa sulit jika tim bisa memenuhi persyaratan lisensi AFC yang mempu­nyai kriteria lebih tinggi saat ini. Jika tidak ada yang lolos, maka musim depan tidak ada wakil dari Indonesia di Liga Champion Asia,” ucap Tigor.


Editor : Eko Widodo
Sumber : Harian BOLA (Penulis: Kukuh Wahyudi)


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X