Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Serba Serbi Sepak Bola: Lima Grup LSI U-21

By Editor Eko Widodo - Kamis, 6 Maret 2014 | 13:42 WIB

21 segera ber­gulir pada 12 April-27 Septem­ber. PT Liga Indonesia telah mendistri­busikan 22 klub peserta ke dalam lima grup. Grup satu terdiri dari Sriwijaya FC, Semen Padang, Persib, dan Pelita Ban­dung Raya. Grup dua dihuni Persija, Persi­ta, Persijap, Persiba Bantul, dan Arema.

Di Grup tiga tergabung Persela, Persepam MU, Gresik United, Perseba­ya, dan Persik, sedangkan Putra Sama­rinda, Persiba Balikpapan, Mitra Kukar, dan Barito Putera berada di Grup empat. Keempat grup itu bermain dengan sistem kandang dan tandang.

Berbeda dengan Grup lima yang hanya memakai skema setengah kompetisi. Grup terakhir ini diisi oleh Persipura, Persiram, Perseru, dan PSM.

Juara dan runner-up grup satu, empat, dan lima berhak masuk ke babak 12 besar. Untuk grup dua dan tiga memunculkan juara, runner-up, dan peringkat tiga yang lolos.

Pada babak 12 besar, peserta akan dibagi ke dalam tiga grup yang masing-masing diisi empat tim dengan sistem setengah kompetisi.

Sumber: Harian BOLA; Penulis: Kukuh Wahyudi




Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X