Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Barito Mania Rayakan Ultah ke-12

By Wiwig Prayugi - Selasa, 18 Februari 2014 | 20:18 WIB
Barito Mania, berulang tahun yang ke-12.
Dok. Barito Mania
Barito Mania, berulang tahun yang ke-12.

12 pada Senin 17 Februari. Usia yang ke-12 ini akan menjadikan organisasi suporter itu semakin matang dan kreatif.

Bartman, kini memiliki dua area pusat untuk berkumpul yakni di Sekretariat Bartman Jalan MT Haryono dan Jalan Ahmad Yani KM 4,5 Banjarmasin sebagai markas besar. Sedangkan sekretariat korwil ada 16 wilayah di mulai dari Barito Kuala, Banjarbaru, sampai Kota Baru Barat. Bartman juga bakal tampil dengan logo baru yang mengusung semangat kekeluargaan.
“Intinya mulai tahun 2014 kami akan lebih semarak di stadion dan memiliki kegiatan positif di luar stadion,” kata Norman, Ketua Bartman.
Selain itu, Barito Mania juga berjanji akan semakin kompak. Sebelumnya kelompok suporter Barito Putra ada tiga lagi yakni Laskar Mania (Lasman), North District Yellow Boys (NDYB), dan Askar Demang Lehman (ADL).
“Sejak akhir tahun 2013 lalu, suporter dilebur menjadi satu supaya dukungan untuk tim lebih fokus. Makanya kami membuka pendaftaran resmi supaya lebih rapi karena anggota Bartman yang dulu telah diputihkan,” tutupnya. 
Selamat ulang tahun, Barito Mania!

Bartman, kini memiliki dua area pusat untuk berkumpul yakni di Sekretariat Bartman Jalan MT Haryono dan Jalan Ahmad Yani KM 4,5 Banjarmasin sebagai markas besar. Sedangkan sekretariat korwil ada 16 wilayah di mulai dari Barito Kuala, Banjarbaru, sampai Kota Baru Barat. Bartman juga bakal tampil dengan logo baru yang mengusung semangat kekeluargaan.

“Intinya mulai tahun 2014 kami akan lebih semarak di stadion dan memiliki kegiatan positif di luar stadion,” kata Norman, Ketua Bartman.

Selain itu, Barito Mania juga berjanji akan semakin kompak. Sebelumnya kelompok suporter Barito Putra ada tiga lagi yakni Laskar Mania (Lasman), North District Yellow Boys (NDYB), dan Askar Demang Lehman (ADL).

“Sejak akhir tahun 2013 lalu, suporter dilebur menjadi satu supaya dukungan untuk tim lebih fokus. Makanya kami membuka pendaftaran resmi supaya lebih rapi karena anggota Bartman yang dulu telah diputihkan,” tutupnya.

Selamat ulang tahun, Barito Mania!


Editor : Wiwig Prayugi


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X