Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Lengkap Pekan Ke-18 Premier League

By Suryo Wahono - Jumat, 27 Desember 2013 | 03:00 WIB
Premier League
-
Premier League

18 yang bertajuk boxing day, terjadi beberapa hasil mengejutkan. Persaingan di empat besar pun semakin memanas berkat hasil-hasil yang terjadi.

Kejutan pertama datang dari Villa Park, kandang Aston Villa yang secara mengejutkan berhasil dikalahkan oleh Crystal Palace berkat gol di penghujung laga melalui Dwight Gayle.

Sedangkan yang paling mengejutkan adalah kekalahan tuan rumah Everton atas Sunderland dengan skor 0-1. Gol kemenangan The Black Cats di cetak melalui eksekusi tendangan penalti yang dilakukan oleh Ki Sung-Yong setelah kiper Tim Howard diusir wasit.

Selain itu, hasil imbang yang diterima Tottenham Hotspur atas West Bromwich Albion pun menjadi pelengkap yang terjadi di pekan bertajuk boxing day ini. Berikut hasil lengkap kepan ke-18 Premier League:

Hull City  2 - 3  Manchester United (4' Chester, 13' Meyler; 19' Smalling, 26' Rooney, 66 (og) Chester)

Aston Villa 0 - 1 Crystal Palace (90+2' Gayle)

Cardiff City 0 - 3 Southampton (14', 20' Rodriguez; 27' Lambert)

Chelsea 1 - 0 Swansea City (29' Hazard)

Everton 0 - 1 Sunderland (25' (p) Sung-Yong)

Newcastle United 5 - 1 Stoke City (44' 56' Remy, 48' Gouffran, 66' Cabaye, 80' (p) Cisse; 29' Assaidi)

Norwich City 1 - 2 Fulham (13' Hooper; 33' Kasami, 87' Parker)

Tottenham Hotspur 1 - 1 West Bromwich Albion (36' Eriksen; 38' Olsson)

West Ham United 1 - 3 Arsenal (46' Cole; 68', 71' Walcott, 79' Podolski)

Manchester City 2-1 Liverpool (31' Kompany, 45+1' Negredo; 24' Coutinho)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Verdi Hendrawan


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X