Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ibrahimovic dan Tabu di Kandang Evian

By Kamis, 5 Desember 2013 | 13:29 WIB
Zlatan Ibrahimovic
EuroFootball/Getty Images
Zlatan Ibrahimovic

2), Rabu (4/12) memastikan laju 36 laga tanpa terkalahkan milik Les Parisiens di semua ajang, terhenti. Yang lebih menyakitkan, PSG untuk pertama kali pada musim ini gagal membuat gol.

Padahal, pelatih Laurent Blanc pada laga itu tetap memainkan duet maut: Zlatan Ibrahimovic dan Edinson Cavani sejak menit pertama. Kandang Evian, Parc des Sports d'Annecy seolah menjadi tempat yang tabu bagi Ibrahimovic.
Dalam tiga kali kesempatan berlaga di di Parc des Sports baik di ajang Ligue 1 maupun Coupe de France, Ibrakadabra selalu gagal mencetak. Secara total, sudah 300 menit striker Swedia itu berpuasa gol di rumah Evian. "Laga yang sangat buruk," kata Ibra kesal. 
Praktis, kekalahan dengan margin dua gol ini juga menjadi yang pertama bagi PSG sejak November 2011. Kala itu Thiago Silva cs., malah menderita gol lebih banyak. Mereka takluk 0-3 dari Marseille. 
 

Padahal, pelatih Laurent Blanc pada laga itu tetap memainkan duet maut: Zlatan Ibrahimovic dan Edinson Cavani sejak menit pertama. Kandang Evian, Parc des Sports d'Annecy seolah menjadi tempat yang tabu bagi Ibrahimovic.

Dalam tiga kali kesempatan berlaga di di Parc des Sports baik di ajang Ligue 1 maupun Coupe de France, Ibrakadabra selalu gagal mencetak. Secara total, sudah 300 menit striker Swedia itu berpuasa gol di rumah Evian. "Laga yang sangat buruk," kata Ibra kesal. 

Praktis, kekalahan dengan margin dua gol ini juga menjadi yang pertama bagi PSG sejak November 2011. Kala itu Thiago Silva cs., malah menderita gol lebih banyak. Mereka takluk 0-3 dari Marseille. 


Editor :


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X