Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Wasit Bolivia ini Minta VAR Meski Ternyata Belum Ada VAR

By Imadudin Adam - Rabu, 7 Agustus 2019 | 07:42 WIB
Wasit Liga Bolivia, Raul Orosco, menunjuk titik putih dengan menggunakan keputusan VAR pada laga Club Always Ready versus Bolivar, Ahad (4/8/2019) di Stadion Municipal El Alto.
TIGOSPORTS
Wasit Liga Bolivia, Raul Orosco, menunjuk titik putih dengan menggunakan keputusan VAR pada laga Club Always Ready versus Bolivar, Ahad (4/8/2019) di Stadion Municipal El Alto.

JUARA.NET - Seorang wasit bernama Raul Orosco melakukan hal yang konyol ketika memimpin pertandingan antara Club Always Ready dan Bolivar.

Club Always Ready tertinggal 1-0 saat momen tambahan perpanjangan waktu, di momen itu tim tersebut mengajutkan protes terkait penalti.

Orosco berdiskusi dengan wasit keempat dan kemudian, secara sensasional, membuat gerakan VAR dalam keputusan itu. Menyadari kesalahannya, dia kemudian menarik jarinya ke telinga.

Baca Juga: Coutinho Bakal Balik ke Inggris, Arsenal Jadi Persinggahannya?

Karena keputusan itu pertandingan kacau bahkan hingga polisi anti huru hara turun demi mengendalikan situasi.

Di menit ke-106, William Ferrerira akhirnya melangkah untuk mengambil penalti.

Untungnya sepakan penalti tersebut gagal sehingga tim tetap bertahan 1-0.

 
 
 
View this post on Instagram

Untuk pekan ke-12 Liga 1 2019, BolaSport.com memilih Rahmad Darmawan sebagai pelatih terbaik. BolaSporter Setuju? #rahmaddarmawan #tirapersikabo #gridnetwork #banggasepakbolakita

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Imadudin Adam
Sumber : Give Me Sport


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X