Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Moto3 Spanyol 2021 - Kesulitan, Pembalap Indonesia Keluhkan Hal Ini

By Fiqri Al Awe - Sabtu, 1 Mei 2021 | 10:15 WIB
Aksi Andi Farid Izdihar atau Andi Gilang pada hari pertama Moto3 Spanyol 2021, Jumat (30/4/2021)
HONDA TEAM ASIA
Aksi Andi Farid Izdihar atau Andi Gilang pada hari pertama Moto3 Spanyol 2021, Jumat (30/4/2021)

JUARA.NET - Pembalap Indonesia, Andi Farid Izdihar atau Andi Gilang, berkomentar tentang jalannya sesi latihan bebas Moto3 Spanyol 2021.

Jumat (30/4/2021), sesi latihan bebas Moto3 Spanyol 2021 dimulai sesaat sebelum kelas MotoGP.

Pembalap Indonesia, Andi Farid Izdihar, mencatatkan waktu tercepat ke-21 pada sesi latihan bebas pertama atau FP1 Moto3 Spanyol 2021.

Sayang, hasil FP1 yang cukup baik tidak mampu dilanjutkan oleh pembalap yang akrab disapa Andi Gilang ini pada FP2 Moto3 Spanyol 2021.

Andi Gilang malah semakin tercecer di posisi ke-28, sedangkan rekan setimnya di Honda Team Asia, Yuki Kunii, mencatatkan waktu terbaik ke-23.

Berkomentar tentang aksinya pada sesi latihan bebas Moto3 Spanyol 2021, Andi Gilang sejatinya sempat merasa optimistis pada sesi FP1.

Akan tetapi, pembalap Indonesia yang berasal dari Bulukumba ini malah mengalami kesulitan pada sesi FP2.

Andi Gilang kemudian mengeluhkan satu masalah yang mengganggunya bersinar di Moto3 Spanyol 2021.

Baca Juga: Kesalahan Pendepak Valentino Rossi Ini Haram Dilakukan Bocah Ajaib yang Bikin Geger MotoGP


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Honda Team Asia


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X