Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sirkuit Mandalika Masih Bersolek, Penyelenggara MotoGP dan WSBK Mulai Panik

By Fiqri Al Awe - Senin, 19 Juli 2021 | 17:15 WIB
Bos Dorna Sports selaku penyelenggara MotoGP dan WSBK, Carmelo Ezpeleta.
MotoGP.com
Bos Dorna Sports selaku penyelenggara MotoGP dan WSBK, Carmelo Ezpeleta.

JUARA.NET - Dorna Sports, badan penyelenggara dua ajang balap motor bergengsi MotoGP dan WSBK, berkomentar soal pembangunan Sirkuit Mandalika.

Belum juga menggelar balapan, kini Sirkuit Mandalika harus bertarung dengan waktu.

Batal menghelat MotoGP 2021, sirkuit yang berada di Lombok, Nusa Tenggara Barat, tersebut punya mimpi besar menggelar WSBK pada bulan November mendatang,

Belakangan ini diketahui perkembangan Sirkuit Mandalika makin gencar dikebut.

Proses pengaspalan bagian permukaan Sirkuit Mandalika disepakati Dorna selaku penyelenggara MotoGP dan WSBK selesai pada bulan Juli.

Akan tetapi, persiapan demi persiapan baru akan selesai pada bulan November mendatang.

Keadaan ini jelas membuat Dorna selaku penyelenggara mulai panik.

Baca Juga: Update Sirkuit Mandalika - Homologasi Mulai Akhir Juli, Pembangunan Race Control Capai 65 Persen


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Paddock GP


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X