JUARA.NET - Pengetes motor Ducati, Michele Pirro, akan secara tulus memberikan saran kepada Valentino Rossi apabila mau ke pabrikannya.
Masa depan Valentino Rossi di MotoGP 2021 masih menyisakan tanda tanya besar sampai saat ini.
Hal ini tidak lepas dari penampilannya yang terus merosot belakangan ini.
Penurunan performa pembalap nomor 46 di MotoGP 2021 ini kemudian dianalisis oleh penguji motor Ducati dan pembalap CIV, Michele Pirro.
Dalam wawancara dengan Gazzetta dello Sport, Pirro bahkan menganalisisnya dari performa The Doctor pada tahun lalu.
"Valentino tentu saja melanjutkan tren dari tahun lalu," kata Michele Pirro.
"Mungkin dia diharapkan untuk memenangi kejuaraan dunia."
Baca Juga: Akhiri Karier MotoGP, Valentino Rossi Harus Tutup Layaknya Juara yang Hebat
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | Motosan.es |
Komentar