Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Polemik Bayaran Dituding sebagai Penyebab Jon Jones Tak Kunjung Disabung UFC

By Fiqri Al Awe - Minggu, 19 September 2021 | 15:00 WIB
Petarung terbaik UFC, Jon Jones dengan sabuk kelas berat ringan yang kini sudah tidak lagi ia genggam.
TWITTER @CBSSPORTS
Petarung terbaik UFC, Jon Jones dengan sabuk kelas berat ringan yang kini sudah tidak lagi ia genggam.

JUARA.NET - Mantan jagoan, Randy Couture, mengedarkan teori menarik soal petarung terbaik UFC, Jon Jones yang tak kunjung disabung.

Putuskan naik ke kelas berat pada tahun 2020, Jon Jones tak kunjung mendapatkan jadwal duel dari UFC.

Sebelumnya, ia sempat digadang-gadang bakal bertarung menghadapi raja kelas berat UFC, Francis Ngannou.

Akan tetapi, kabar tersebut bak terbawa angin hingga akhirnya kini Francis Ngannou malah disodori lawan lain oleh UFC.

Situasi pelik petarung terbaik UFC ini tentu menimbulkan tanda tanya yang besar.

Banyak penggila tarung mulai menduga-duga apa penyebab Jon Jones tak kunjung disabung UFC.

Baru-baru ini, giliran mantan jagoan UFC, Randy Couture, yang mengulik polemik tersebut.

Baca Juga: Tak Masuk Akal Lagi, Jan Blachowicz Sudah 100 Persen Lupakan Jon Jones


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Sportskeeda.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X