Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Percaya Omongan Charles Oliveira, Beneil Dariush Anggap UFC Memang Wajib Copot Gelarnya di UFC 274

By Reinaldo Suryo Negoro - Sabtu, 21 Mei 2022 | 15:00 WIB
Charles Oliveira dalam penimbangan berat badan untuk UFC 274.
TWITTER/MMAFIGHTING
Charles Oliveira dalam penimbangan berat badan untuk UFC 274.

JUARA.NET - Petarung kelas ringan, Beneil Dariush, mengungkapkan alasan mengapa UFC harus mencopot gelar Charles Oliveira.

Momen pencopotan gelar Charles Oliveira di rangakaian hajatan UFC 274 terbukti membuat geger jagat MMA.

Pencopotan sabuk juara petarung berjulukan Do Bronx ini disebabkan oleh hal yang tidak biasa.

Oliveira harus kehilangan takhtanya di kelas ringan lantaran dianggap gagal memenuhi standar berat badan.

Baca Juga: Dulu Terkenal Cengeng, Kini Charles Oliveira Dapat Respek Petarung Sensasional Divisinya

Charles Oliveira tercatat memiliki bobot 155,5 pound atau sekitar 70,5 kg pada sesi timbang berat badan.

Itu artinya, bobot Oliveira tersebut lebih berat 0,2 kg dari standar pertarungan kelas ringan.

Keputusan UFC untuk mencopot gelar Charles Oliveira dengan selisih bobot yang tipis itu dinilai kejam oleh sebagian penggemar.

Beneil Dariush pastinya juga sadar akan fenomena protes penggemar terkait pencopotan gelar Charles Oliveira,


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : sportskeeda.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X