Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sudah Tidak di Lintasan MotoGP, Pengamatan Valentino Rossi Masih Berharga

By Febri Eka Pambudi - Selasa, 2 Agustus 2022 | 19:00 WIB
Luca Marini (kanan) bersama Valentino Rossi saat di paddock MotoGP.
TWITTER @VR46RACINGTEAM
Luca Marini (kanan) bersama Valentino Rossi saat di paddock MotoGP.

JUARA.NET - Adik Valentino Rossi, Luca Marini, memberikan komentar soal pengaruh kakaknya tim Mooney VR46 untuk bekal balapan MotoGP 2022.

Valentino Rossi telah memutuskan gantung helm dari ajang MotoGP.

Juara dunia Grand Prix sembilan kali itu memutuskan hijrah di kejuaraan balap mobil GT World Challenge Europe Endurance Cup pada 2022 dengan mengendarai Audi R8 LMS.

Namun, Rossi tidak begitu saja meninggalkan MotoGP.

Bekerja sama dengan Ducati, Rossi memimpin timnya sendiri yang tampil di kelas utama MotoGP.

Peran Rossi adalah mengelola tim karena statusnya sebagai seorang bos.

Rossi mempercayakan tim VR46 diisi oleh semua pembalap yang merupakan anak didiknya termasuk sang adik tiri, Luca Marini.

Rossi juga tidak menjadi pelatih kepala melainkan menyerahkan tanggung jawab tersebut kepada Idalio Gavira.

Baca Juga: Bukan Adiknya, Valentino Rossi Malah Dukung Pembalap Ini Jadi Juara Dunia MotoGP 2022


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Speedweek.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X