Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Denmark Open 2023 - Misi Balas Dendam Jonatan Christie Gagal, Asa All Indonesian Final Tunggal Putra Runtuh

By Ananda Lathifah Rozalina - Rabu, 18 Oktober 2023 | 19:35 WIB
Hasil Denmark Open 2023, Jonatan Christie gagal balaskan dendam kekalahan Asian Games 2022
PBSI
Hasil Denmark Open 2023, Jonatan Christie gagal balaskan dendam kekalahan Asian Games 2022

JUARA.NET - Hasil Denmark Open 2023 memastikan Jonatan Christie batal membalaskan dendam kekalahannya dari Chou Tien Chen di Asian Games 2022 lalu.

Jonatan Christie dijadwalkan berhadapan dengan Chou Tien Chen yang menjegal langkahnya di Asian Games 2022 lalu pada babak pertama Denmark Open 2023, Rabu (18/10/2023).

Laga ini tentu bisa menjadi kesempatan Jonatan untuk membalaskan dendam kekalahannya di Asian Games beberapa waktu lalu.

Namun, misi balas dendam Jonatan Christie rupanya gagal di pertarungan kali ini.

Jalannya pertandingan

Saat pertaurngan dimulai di gim pertama, Chhou unggul lebih dulu dua poin beruntun.

Jonatan lantas mendapatkan skor pertamanya setelah pengembalian Chou Tien Chen keluar lapangan

Pebulu tangkis yang akrab disapa Jojo itu kembali berhasil meraih poin kedua dan menyamakan keadaan.

Sayang, di poin berikutnya pengembalian Jonatan keluar dan menguntungkan Chou.

Perebutan poin pun kembali terjadi di antara kedua pemain.


Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Sumber : BWF Badminton


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X