Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rexy Mainaky Beri Sentilan Pedas untuk Pemain-pemain Tunggal Putri Malaysia

By Fiqri Al Awe - Senin, 13 Januari 2025 | 07:00 WIB
Pelatih asal Indonesia, Rexy Mainaky (dua dari kiri) memberikan sentilan untuk pemain-pemain tunggal putri Malaysia.
LUIS TATO/AFP
Pelatih asal Indonesia, Rexy Mainaky (dua dari kiri) memberikan sentilan untuk pemain-pemain tunggal putri Malaysia.

JUARA.NET - Direktur Kepelatihan Malaysia, Rexy Mainaky memberikan sentilan pedas untuk anak-anak didiknya terkhusus dari sektor tunggal putri.

Negeri Jiran memang sedang berusaha memompa prestasi dari sektor tersebut.

Praktis tidak ada wakil Malaysia yang menembus peringkat 20 besar.

Goh Jin Wei menjadi tunggal putri dengan ranking paling tinggi yakni ke-42.

Sibuk memoles, Rexy dihadapkan tantangan yang besar.

Dilansir Juara.net dari NST.com.my, dia mengaku mendapatkan beberapa keluah dari beberapa pebulu tangkis yang mengaku kelelahan saat latihan.

Hal ini ternyata kurang disukai oleh pelatih asal Indonesia tersebut.

Dia pun lantas memberikan sentilan pedas untuk anak-anak didiknya.

"Mereka banyak menggerutu, mereka bilang kelelahan," ungkapnya.

Baca Juga: Rekap Hasil Final Malaysia Open 2025 - China Gagal Berpesta di Negeri Jiran


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : NST.com.my


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X